Pegawai Berprestasi Kementerian PUPR Tahun 2019
Salah satu Peneliti Pusat Penelitian dan Pengembangan Jalan dan Jembatan (Pusjatan), Natalia Tanan mendapatkan penghargaan Pegawai Berprestasi Kementerian PUPR Tahun 2019. Penghargaan tersebut diberikan bertepatan dengan (HARBAK) Hari Bakti PU Ke - 74 di Jakarta, 03 Desember 2019. (Humas Pusjatan).