DIREKTORAT BINA TEKNIK JALAN DAN JEMBATAN
Rabu, 14 Februari 2018  16:39:18

Bersinergi untuk Menangani Ruas Rawan Kecelakaan di Tanjakan Emen, Subang

Bersinergi untuk Menangani Ruas Rawan Kecelakaan di Tanjakan Emen, Subang

Kepala Balitbang, Danis. H. Sumadilaga didampingi oleh Peneliti Pusjatan, Handiyana Ariephin meninjau lokasi kecelakaan tanjakan Emen, Subang. Pada kesempatan tersebut, tim melaksankan evaluasi lapangan terkait dengan desain geometric Jalan pada lokasi kecelakaan serta prasarana keselamatan jalan yg ada.

Action plan dalam jangka waktu dekat berupa penyediaan perlengkapan keselamatan jalan seperti rambu-rambu, pita penggetar, mata kucing, dan juga penyediaan escape lane sebagai lajur darurat untuk kendaraan yg kehilangan daya pengereman.

Sinergi antara instansi yang terlibat untuk penanganan ruas ini melibatkan Pusjatan Balitbang PUPR, Dirjen Bina Marga dan Dinas Bina Marga dan Dinas Perhubungan prov jabar aerta polda jabar (BTSL)

Berita Terpopuler

Aspal Karet, Teknologi Lainnya dari Pusjatan
Selasa, 07 November 2017  15:07:00
Teknologi WIM Bridge
Jum'at, 25 Agustus 2017  17:13:34
Pemeringkatan Jalan Hijau 2016
Selasa, 29 November 2016  17:56:20
Kunjungan Lapangan ITB
Senin, 21 November 2016  13:30:40

Berita Terkait